You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Komisi C minta BPPBJ DKI tingkatkan SDM
.
photo doc - Beritajakarta.id

BPPBJ Diminta Tingkatkan Kualitas SDM

Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI, meminta Badan Pelayanan Pengadaan Barang dan Jasa (BPPBJ) DKI, untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM).

Kami minta BPPJ untuk meningkatkan program kualitas SDM. Karena itu berpengaruh dengan hasil kerja nantinya

Ketua Komisi C DPRD DKI, Santoso mengatakan, peningkatan sumber daya manusia menjadi salah satu faktor untuk meningkatkan kuallitas keberhasilan kinerja BPPBJ. 

BPPBJ Segera Selesaikan Tahapan Lelang Renovasi 4 Panti Sosial

"Kami minta BPPJ untuk meningkatkan program kualitas SDM. Karena itu berpengaruh dengan hasil kerja nantinya," ujar Santoso, saat rapat pendalaman Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2018 dengan BPPBJ, Rabu (8/11).

Menanggapi hal tersebut, Kepala BPPBJ DKI Jakarta, Indrastuty Rosari Okita mengatakan, pihaknya siap untuk melakukan pengembangan SDM.

"Kita pernah adakan bimbingan teknis (Bimtek) untuk satuan kerja dan pokja. Ini untuk pengembangan SDM," tandas Indrastuty.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1228 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1157 personTiyo Surya Sakti
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1129 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1105 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1061 personNurito